TIPS MENURUNKAN BERAT BADAN CEPAT DAN ALAMI
Mungkin anda
ingin mengurangi berat badan dengan cepat , karena ingin menghadiri acara
tertentu seminggu kedepan atau agar baju kesayangan dapat digunakan kembali. Ada
baiknya anda mengikuti tips cara menurunkan berat badan cepat dan alami di bawah ini. Mengurangi berat badan dan membakar
lemak sebetulnya tidak perlu sampai merasa kelaparan, minum obat-obatan atau
mengurangi semua jenis makanan tapi bisa juga secara alami atau tradisional yang juga tak kalah efektif dan aman. Yang diperlukan hanya sedikit pengorbanan
untuk melakukan diet yang baik digabungkan dengan kemauan untuk melakukan
olahraga. Bagian yang paling sulit adalah konsisten untuk mengatakan tidak pada
setiap godaan dan tetap pada program diet dan latihan rutin untuk mencapai hasil
yang maksimal . Tetapi jika anda memiliki tekad yang kuat pasti dapat
menurunkan berat badan dengan cepat sehingga anda merasa bangga dan lebih
percaya diri. Jika anda mulai dari sekarang , dalam 1 minggu ke depan anda akan
melihat hasillnya.
Jangan
lewatkan sarapan
Sarapan sangat penting, pilihlah sarapan yang memiliki kandungan karbohidrat dan protein yang cukup untuk memberi energi. Selain itu, sarapan dapat mencegah makan berlebihan pada waktu makan siang.
Sarapan sangat penting, pilihlah sarapan yang memiliki kandungan karbohidrat dan protein yang cukup untuk memberi energi. Selain itu, sarapan dapat mencegah makan berlebihan pada waktu makan siang.
Hindari Gula
Jauhi gula atau makanan yang manis-manis. Ganti menu sarapan di pagi hari dengan buah-buahan segar bukan jus dalam kemasan karena sudah mengandung gula. Minumlah air teh tanpa gula yang dapat membantu mempercepat metabolisme dalam tubuh sehingga dapat mempermudah penurunan berat badan. Pilihlah sereal atau roti gandum yang mengandung karbohidrat kompleks dan dicerna lebih lambat oleh tubuh sehingga dapat memberikan rasa kenyang lebih lama.
Jauhi gula atau makanan yang manis-manis. Ganti menu sarapan di pagi hari dengan buah-buahan segar bukan jus dalam kemasan karena sudah mengandung gula. Minumlah air teh tanpa gula yang dapat membantu mempercepat metabolisme dalam tubuh sehingga dapat mempermudah penurunan berat badan. Pilihlah sereal atau roti gandum yang mengandung karbohidrat kompleks dan dicerna lebih lambat oleh tubuh sehingga dapat memberikan rasa kenyang lebih lama.
Makan siang dan makan malam
Pilihlah makanan atau menu yang diolah secara dipanggang atau dikukus. Kurangi porsi nasi dalam menu, makanlah lebih banyak sayuran dan kacang-kacangan untuk mengurangi kalori. Kurangi makanan yang mengandung terigu, nasi putih dan spaghetti karena karbohidrat sederhana seperti ini dicerna sangat cepat oleh tubuh sehingga menimbulkan rasa lapar kembali lebih cepat.
Hindari
minuman bersoda dan cukup minum air putih
Minuman
bersoda memiliki kandungan sodium dan natrium yang cukup tinggi yang dapat
mempersulit untuk menurunkan berat badan. Minumlah air putih yang cukup untuk
meningkatkan metabolisme.
Lakukan
Cardio 30 Menit Sehari
Olahraga merupakan kunci untuk mendapatkan hasil yang maksimal dalam mengurangi bobot tubuh. Latihan kardio sangat efektif untuk membakar kalori, Mulailah dengan melakukan olahraga sedikit demi sedikit seperti jogging. Menggabungkan kardio dengan latihan otot lainnya akan lebih banyak membakar kalori. Dengan cara ini Anda akan merasa lebih sehat dan dapat menurunkan berat badan lebih cepat dan lebih mudah.
Selanjutnya:
BAHAN ALAMI PENURUN (MENURUNKAN) BERAT BADAN
Olahraga merupakan kunci untuk mendapatkan hasil yang maksimal dalam mengurangi bobot tubuh. Latihan kardio sangat efektif untuk membakar kalori, Mulailah dengan melakukan olahraga sedikit demi sedikit seperti jogging. Menggabungkan kardio dengan latihan otot lainnya akan lebih banyak membakar kalori. Dengan cara ini Anda akan merasa lebih sehat dan dapat menurunkan berat badan lebih cepat dan lebih mudah.
Selanjutnya:
BAHAN ALAMI PENURUN (MENURUNKAN) BERAT BADAN